Rekomendasi 3 Game Online Ringan PC 2019
Biasanya game berguna untuk para sobat blogger mengisi waktu luang kalian baik di hari libur maupun di hari biasa di saat kalian sedang bete, tapi terekadang jika kalian bermain game terkadang game yang sobat ingin mainkan tidak kuat untuk di install di PC sobat semua, di artikel ini Admin akan membahas 5 game rekomendasi PC ringan di 2019 ini
Image Source : https://pixabay.com/id/ |
Sudah mulai banyak sekali jaman sekarang game" online maupun offline dengan grafis yang memukau serta alur cerita yang sangat bagus untuk dimainkan, akan tetapi mayoritas dari kita memiliki spek laptop/pc yang yah menengah kebawah yang biasanya hanya memiliki RAM 2GB-4GB an, mungkin bagi spek seperti itu akan sangat tidak nyaman untuk kita bermain game dengan grafis" game yang sobat ingin mainkan. Nah kali ini mimin bagikan nih 3 Rekomendasi Game Online Ringan Terbaik 2019, simak aja list di bawah ini oke?
- DOTA 2 ( STEAM GAME )
Yang pertama ada Dota 2, Dota 2 adalah sebuah game dengan arena pertempuran dengan cara bermain untuk menghancurkan Tower musuh. Dota 2 ini dimainkan oleh 2 tim yang beranggotakan 5 orang pemain atau player, kalian bisa party bersama dengan teman kalian sobat sendiri juga, setiap tim memiliki markas yang berada dipojok peta biasanya memiliki 2 tim dengan nama yaitu "Radiant" dan "Dire", setiap markas memiliki satu bangunan bernama "Ancient", Di mana tim harus berusaha menghancurkan "Ancient" tim lawan agar dapat memenangkan pertempuran itu.
Setiap pemain hanya dapat mengontrol satu karakter dengan sebutan "Hero" yang berfokus pada menaikan level, mengumpulkan gold, membeli item dan melawan tim lawan untuk menaikan level dan menang. Jumlah hero di dota 2 ada 116 dan kalian bisa memainkannya dan download di Steam.
System Requirements (Minimum)
- CPU : Intel Duo Core or AMD at 2,8GHz
- OS : Up to Windows 7
- RAM : 4GB
- Video Card : AMD Radeon 3600 or nVidia GeForce 8600/9600GT
- DirectX : DirectX Compatible
- Free Disk Space : 15GB
- PUBG Lite Garena/Official Website
Game yang baru aja dirilis pada Tahun 2019 ini, PUBG Lite adalah versi small atau versi kecil dari PUBG original atau Player Unknown's Battleground Steam yang tentunya tidak gratis, kalian bisa cek di steam harganya sekitar 199.000. Nah kalo PUBG Lite ini buatan GARENA
Nah di PUBG Lite ini kalian harus berbahagia dikarenakan disini vitual graphichnya sangat mirip dengan PUBG Steam tsb. mulai dari segi interface,game setting,map,character dll. Dan tentunya kalian gak perlu bayar untuk bisa memainkan game PUBG Lite ini atau GRATIS tinggal download di web resminya aja yaitu https://lite.pubg.com/id/
Mestinya jika kalian bermain Game PUBG dari STEAM spek pc kalian harus yang bener" spek dewa kalo engga ya kalian mainnya bakal tidak nyaman.
System Requirements (Minimum)
- Sistem Operasi : Windows 7,8,10 64 bit.
- CPU : Intel Core i3 2,4 GHz.
- RAM : 2 GB.
- GPU : Intel HD Graphics 4000.
- HDD : 2 GB.
- Rules Of Survival (ROS)
Rules of Survival atau biasa di sebutnya R.O.S adalah game Battle Royale yang di kembangkan oleh NetEase Games dari China. Hal menarik di game ini adalah Kalian harus berlawanan dengan 300 pemain di sebuah pulau untuk merebutkan satu pemenang (one winner). Berbeda dengan PUBG yang memainkan 100 orang, di ROS ini ada 300 orang, tetapi jangan khawatir 300 orang hanya bermain di map fearless jika di map ghilie hanya 100 orang.
Kalian Harus mencari senjata dan darah secepat mungkin dan peralatan lainnya guna mendukung untuk bertahan hidup dalam game ROS ini. Tentunya Kalian akan disuguhkan dengan 3 jenis mode permainan yang berbeda yaitu Solo Rank, Duet Rank, dan Squad Rank. Untuk memainkan game ini silahkan Kalian lihat Minimum System Requirements dibawah ini :
System Requirements (Minimum)
- CPU : Intel Core i3-4160
- OS : Windows 7
- RAM : 2GB
- Video Card : Intel HD Graphics 4600
- Free Disk Space : 2GB
0 Response to "Rekomendasi 3 Game Online Ringan PC 2019"
Post a Comment